Sabtu, 09 Desember 2023

KEHIDUPAN ITU SEPERTI ANGIN

Kehidupan itu bagai angin yang berlalu. 
Selalu berubah dari waktu ke waktu. 
Kita bisa hanyut dan larut dalam perubahan itu.
atau menikmatinya bagai seorang atlit paralayang ...
Asal hasilnya jangan seperti itu ya....😂